5 Prediksi Turnamen Alam Semesta Di Dragonball

Image result for dbs survival arc

  Setelah 5 februari lalu telah dirilis DragonBall Super Episode 77, maka dimulailah arc terbaru dragon ball survival arc. Selain membawakan Openning baru( Download,Klik Disini ). Arc baru dragonball ini juga menarik perhatian sejumlah fansnya yang menduga-duga tentang arc ini. Nah ini dia 5 Prediksi tentang Arc baru Dragon Ball Super:

1. Pertarungan Dimulai Di Episode 79
   Jika Kita lihat prediksi DBS episode 78, episode itu hanya akan mengumpulkan para dewa dan pesertanya ke arena. Jadi kemungkinan besar belum akan bertarung. Nah dimulainya pertarungan kemungkinan besar akan ditayangkan pada eps 79.

2. Diperbolehkan Saling Membunuh 
   Dari trailernya, kita lihat bahwa krillin yang merupakan seorang partisipan mengeluarkan jurus pembunuh miliknya yaitu kienzan. Jurus ini tak mungkin dilepaskan tanpa niat membunuh atau menghancurkan sesuatu yang sangat tangguh.

3.Daishinkan akan jadi wasit
   Daishinkan atau yang kita tahu sebagai ayah dari Wish, mengambil peran penting pada arc ini. setelah sebelumnya kita saksikan ia menjadi perantara antara Zenou dengan para kaioshin, mungkin juga di turnamen nanti ia akan ditunjuk jadi wasit.

4. Female Brolly Dari Planet Salad
Image result for female broly   Sebagaimana kita tau, karakter ini sangat menarik perhatian kita. Dimana sebelumnya kita tahu bahwa broly merupakan tokoh yang tidak terkait dengan serial animenya tetapi sekarang, malah muncul female broly. Tentu hal ini membuat kita penasaran karena darimanakah asal si broly wanita ini? jawaban terbaik adalah planet salad di dunia ke 6. buktinya adalah sabuk yang ia pakai sama dengan sabuk yang caba pakai dan memang dunia ke 6 dan ke 7 memiliki kembaran.

5. Memiliki Hadiah Yang Lebih Besar Dari Super Dragonball
   Selain karena merupakan permintaan Zenou, turnament ini seharusnya memiliki hadiah yang sangat menakjubkan. Buktinya, frost yang telah membuat malu Champa sampai ia ikutkan lagi.

Streaming Online & Download Anime

Share on Google Plus

About farhan nur

0 comments:

Post a Comment